package biner
Project description
PACKAGE BINER
Package Biner merupakan sebuah package yang dirancang khusus untuk mengubah suatu bilangan bulat ke bilangan biner. Fungsi ini juga dapat menganalisis bilangan biner dan melakukan operasi penjumlahan dan logika dasar dengan bilangan biner. Dengan fungsi ini, pengguna dapat dengan mudah mengonversi dan menganalisis serta melakukan operasi penjumlahan dan logika dasar bilangan biner.
FITUR UTAMA
-
Module 1 adalah Konversi bilangan. Fungsi ini bertujuan untuk mengonversi bilangan bulat ke biner dan sebaliknya.
-
Module 2 adalah Operasi Dasar Bilangan Biner. Fungsi ini dapat melakukan operasi penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian dengan menginputkan bilangan bulat kemudian mengoperasikan bilangan biner dari
bilangan bulat yang dimasukkan. -
Module 3 adalah Operasi logika. Fungsi ini dapat mengoperasikan bilangan biner menggunakan AND, OR, dan XOR.
-
Module 4 adalah penggantian dan pencarian. Fungsi ini dapat mencari dan mengganti bagian dari representasi biner, seperti mengganti bit tertentu dengan nilai baru.
-
Module 5 adalah Manipulasi Bit. Fungsi ini dapat melakukan operasi manipulasi Bit, seperti penggeseran dan pembalikan.
-
Module 6 adalah Analisis dan Statistik. Fungsi ini dapat menganalisis bilangan biner, seperti menghitung jumlah bit yang disetel.
INSTALASI
Langkah-langkah Install Package biner di Pip
- Pastikan Python dan Pip Terinstal Sebelum menginstall package, pastikan Anda sudah menginstal Python dan pip di sistem Anda. Untuk memeriksa apakah sudah terinstal, buka terminal atau command prompt dan jalankan perintah berikut:
python --version
pip --version
- Install Package biner Setelah memastikan Python dan pip sudah terpasang, Anda dapat menginstall package biner dengan perintah berikut di terminal:
pip install biner
- Verifikasi Installasi Setelah proses instalasi selesai, Anda bisa memverifikasi apakah package biner sudah terinstal dengan menjalankan perintah berikut:
pip show biner
CARA PENGGUNAAN
Untuk menggunakan package ini, pastikan Anda sudah mengimpor package biner ke dalam kode Python Anda:
import biner
- Modul Konversi Modul ini menyediakan fungsi untuk mengonversi bilangan biner ke integer dan bilangan bulat ke biner.
Fungsi:
- biner_to_integer(n)
- integer_to_biner(n)
Contoh penggunaan:
hasil = biner.biner_to_integer(1101)
print(hasil) # Output: 13
- Modul Operasi Modul ini menyediakan fungsi untuk operasi aritmatika dasar pada bilangan biner yang dihasilkan dari bilangan bulat. Fungsi:
- operasi_tambah(n1, n2)
- operasi_kurang(n1, n2)
- operasi_kali(n1, n2)
- operasi_bagi(n1, n2)
contoh penggunaan:
hasil = biner.operasi_tambah(4,2)
print(hasil) # Output: 0110
- Modul Operasi Logika Modul ini menyediakan fungsi untuk operasi logika pada bilangan biner.
Fungsi:
- operasi_and(n1, n2)
- operasi_or(n1, n2)
- operasi_xor(n1, n2)
contoh penggunaan:
hasil = biner.operasi_and(13, 15)
print(hasil) # output : 1101
- Modul Ganti dan Cari Bit Modul ini menyediakan fungsi untuk mengganti dan mencari bit pada posisi tertentu.
Fungsi:
- ganti_bit(n, posisi, nilai)
- cari_bit(n, posisi)
contoh penggunaan:
hasil = biner.ganti_bit(10, 2, 1)
print(hasil) # output : 1110
- Modul Manipulasi Modul ini menyediakan fungsi untuk manipulasi bit seperti shift dan inverse.
Fungsi:
- shift_bit(n, jumlah_pergeseran, arah)
- inverse_bit(n)
contoh penggunaan:
hasil = biner.shift_bit(10,2,"kanan")
print(hasil) # output : 0010
- Modul Analisis Modul ini menyediakan fungsi untuk analisis bit seperti menghitung jumlah bit yang disetel, panjang bit, dan lainnya.
Fungsi:
- setbits(n)
- unsetbits(n)
- bitlength(n)
- parity(n)
- hamming(n1, n2)
contoh penggunaan:
hasil = biner.setbits(10)
print(hasil) # output : 2
Project details
Release history Release notifications | RSS feed
Download files
Download the file for your platform. If you're not sure which to choose, learn more about installing packages.
Source Distribution
Built Distribution
File details
Details for the file biner-0.0.3.tar.gz
.
File metadata
- Download URL: biner-0.0.3.tar.gz
- Upload date:
- Size: 7.4 kB
- Tags: Source
- Uploaded using Trusted Publishing? No
- Uploaded via: twine/5.1.1 CPython/3.12.5
File hashes
Algorithm | Hash digest | |
---|---|---|
SHA256 | 871ec4640383424dfc1ed7a895d8a63d5a0209137bde5432083fac88da314a96 |
|
MD5 | f7f147d3a339b830d88ab4a15c5abf1e |
|
BLAKE2b-256 | 320330e58d1725c686faba36d117f3b2f669a08b772d98b00724a94b36dde889 |
File details
Details for the file biner-0.0.3-py3-none-any.whl
.
File metadata
- Download URL: biner-0.0.3-py3-none-any.whl
- Upload date:
- Size: 8.2 kB
- Tags: Python 3
- Uploaded using Trusted Publishing? No
- Uploaded via: twine/5.1.1 CPython/3.12.5
File hashes
Algorithm | Hash digest | |
---|---|---|
SHA256 | 1afa4b0f13f484454866e109288530e9581a30af6b85eec06bd3408f7b48bca2 |
|
MD5 | f1da78fcae9a8be06dbfa44db3fafb82 |
|
BLAKE2b-256 | 595b19f07bf10952110394f83e1d7dd1645d0a43a91827fc13ddd1a55c4d8cd7 |